Visi
Terwujudnya Program Studi Kesehatan Masyarakat yang unggul di tingkat nasional dan terdepan dalam mengintegrasikan ilmu kesehatan masyarakat dan Ilmu keislaman pada tahun 2021
Misi
- Menyelenggarakan pendidikan Sarjana Kesehatan Masyarakat yang unggul, terdepan
dan terintegrasi dengan ilmu keIslaman. - Menyelenggarakan pengkajian melalui penelitian dosen dan mahasiswa untuk mengembangkan ilmu kesehatan masyarakat yang terintegrasi dengan ilmu keIslaman.
- Menyelenggarakan kegiatan pengabdian masyarakat dalam mengaplikasikan ilmu kesehatan masyarakat yang terintegrasi dengan keIslaman.
Hasil
Kompetensi umum lulusan program studi kesehatan masyarakat UIN Syarif Hidayatullah Jakarta
- Mampu melakukan kajian dan analisis situasi (analitic/assessement skills)
- Mampu mengembangkan kebijakan dan Perencanaan Program (policydevelopment/program planing skills)
- Mampu Berkomunikasi Secara Eefektif (communication skills)
- Mampu memahami budaya setempat (cultural competency skills)
- Mampu melaksanakan pemberdayaan Masyarakat (community empowerment)
- Memiliki penguasaan ilmu kesehatan masyarakat (Public health science skills)
- Mampu dalam merencanakan keuangan dan terampil dalam bidang manajemen (Financial Planning and Management Skills )
- Memiliki kemampuan kepemimpinan dan berfikir sistem (leadership and system thinking skills)
Kompetensi khusu lulusan program studi kesehatan masyarakat UIN Syarif Hidayatullah Jakarta
- Mampu menginternalisasikan nilai-nilai keislaman dalam implementasi keilmuan kesehatan masyarakat
- Mampu mengembangkan dan merencanakan program dengan memperhatikan nilai-nilai Islam dan budaya masyarakat Indonesia
- Mampu mengembangkan media promosi kesehatan dengan memperhatikan nilai-nilai Islam dan budaya masyarakat Indonesia